Catalog Produk
  • Semua spare parts kami jamin keaslian dan kualitasnya

  • Cairan Minyak Rem Brake Fluid DOT 3 Warna Merah STP 300ml Original

    Dirancang melampaui standar FMVSS No. 116 dan SAE J 1703 untuk DOT-3. - Titik didih dapat mencapai hingga 246C, sehingga tahan terhadap panas tinggi akibat gesekan sistem rem. - Kekentalannya dibuat sedemikian rupa untuk menghindarkan cepatnya penguapan pada suhu tinggi. - Netral, dapat dicampurkan dengan minyak rem DOT-3 merek lain tanpa mengakibatkan kemacetan pada sistem rem. - Standar Nasional Indonesia - SNI. - ISO 9001:2008 disertifikasi TV SD KAN STP Brake Fluid (Minyak Rem) cairan rem netral STP Super Heavy Duty DOT-3 dirancang dengan formula khusus untuk menjaga ketangguhan sistem rem. Lebih unggul dibanding produk sejenisnya.Untuk memberikan umur lebih panjang pada sistem pengereman Anda, periksa dan kuras/ganti minyak rem Anda secara berkala setiap 20.000 Km atau 1 tahun (mana yang dicapai terlebih dahulu). Untuk memenuhi standarisasi nasional dan untuk menjamin keselamatan, STP Brake Fluid (Minyak Rem) juga sudah terdaftar di Badan Standarisasi Nasional dengan nomor SNI 06-2769-1992 maupun diproduksi yang telah disertifikasi ISO 9001:2008 oleh TV SD KAN